STA007

  1. Informasi Umum
Nama Mata KuliahSejarah Peradaban Islam
Kode Mata KuliahSTA007
Program StudiHukum Tata Negara
Kelompok Mata KuliahMata Kuliah Perinci Sekolah Tinggi
Jenis Mata KuliahWajib
Jumlah SKS2
Semester Paket1
DeskripsiSejarah Peradaban Islam merupakan salah satu disiplin keilmuan yang telah tumbuh dan berkembang di antara tradisi kajian keislaman yang lain seperti Tafsir, Hadits, Fiqh, Tasawuf, dan Filsafat. Secara sederhana Sejarah Peradaban Islam bisa disebut sebagai ilmu yang berbicara mengenai ruang lingkup Sejarah Peradaban Islam secara komprehensif, dan menganalisis ruang lingkup tersebut dengan masa kini. Oleh karena itu, Sejarah Peradaban Islam menempati posisi paling pokok dalam pemahaman ajaran Islam. Karena pentingnya, seringkali penyampaiannya dilakukan melalui pendekatan historis, sosiologis, dan antropologis.
KompetensiMengantarkan mahasiswa untuk memahami sejarah kebudayaan Islam mulai abad 16 sampai dengan awal abad 20 dan mampu mengaitkan sejarah masa lalu umat Islam dengan peristiwa yang terjadi masa kini dan hubungannya dengan budaya masyarakat lokal.

2. Mata Kuliah Prasyarat

Tidak Ada

3. Daftar Kelas Mata Kuliah

NoTahun AkademikSemesterDosenRPS
2022/2023GasalMaulana Iskandar, S.Pd., M.Pd (2121029502)https://www.htn.staimaswonogiri.ac.id/rps-sejarah-peradaban-islam-2022-2023/