- Informasi Umum
Nama Mata Kuliah | Hukum Perlindungan Perempuan dan Anak |
Kode Mata Kuliah | SSY752 |
Program Studi | Hukum Tata Negara |
Kelompok Mata Kuliah | Mata Kuliah Perinci Program Studi |
Jenis Mata Kuliah | Pilihan |
Jumlah SKS | 2 |
Semester Paket | 7 |
Deskripsi | |
Kompetensi | Mata kuliah ini membahas tentang pengertian, ruang lingkup,tujuan mempelajari HPPA, sumber-sumber hukum terkait HPPA, pengertian anak dari berbagai peraturan perundang-undangan, hak-hak anak dalam berbagai instrumen nasional dan internasional, pertanggungjawaban pidana terhadap anak, perlindungan anak dalam berbagai peraturan perundang-undangan, hukum acara pidana terhadap anak, pengaturan tentang diversi dan pemidanaan terhadap anak. |
2. Mata Kuliah Prasyarat
Tidak Ada
3. Daftar Kelas Mata Kuliah
No | Tahun Akademik | Semester | Dosen | RPS |
1 | 2022/2023 | Gasal |